Dengan air yang sangat jernih, membuat sungai ini menjadi objek wisata kebanggaan kota Bern. Sungai Aaree memiliki panjang 17,8 kilometer dan menjadi sungai utama di Bern yang dikunjungi banyak wisatawan, terutama di musim panas.
Tak hanya berenang, wisatawan biasanya akan berjemur sembari menikmati berbagai kuliner yang dijual di sekitar sungai. Suhu sungai tersebut rata-rata mencapai 15,1 derajat Celsius pada musim panas.
Meski cukup tenang, sungai ini cukup berbahaya untuk yang tidak bisa berenang. Sehingga disarankan hanya wisatawan yang pandai berenang saja yang dibolehkan terjun ke sungai.
Artikel Terkait
Kode HTML Kosong? Ini Rahasia Menulis Artikel yang Tak Terbaca Mesin Pencari!
Stadion Langit NEOM: Fakta Mencengangkan di Balik Stadion Gantung 350 Meter untuk Piala Dunia 2034
46 Anak Gaza Tewas dalam 12 Jam: Ini Serangan Mematikan Israel Sejak Gencatan Senjata
45 Tewas dalam Serangan Terbaru Israel ke Gaza, Korban Didominasi Perempuan dan Anak-anak