Hore! Wagub DKI Pastikan Monas Kembali Dibuka Pekan Ini...

- Kamis, 16 Juni 2022 | 08:40 WIB
Hore! Wagub DKI Pastikan Monas Kembali Dibuka Pekan Ini...

Menurut dia, pembukaan Monas akan membawa dampak besar terhadap sektor pariwisata dan ekonomi kreatif mengingat kawasan tersebut menjadi destinasi favorit wisatawan nusantara maupun mancanegara.

"Karena kita punya event-event internasional dan nasional, banyak dari mereka yang tertarik datang ke Jakarta dan Monas ini akan menjadi daya tarik utama," kata Menparekraf.

"Banyak kegiatan-kegiatan juga yang mau menggunakan Monas sebagai backdrop dari kegiatan tersebut," pungkasnya.

Sumber: jakarta.suara.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler