Sebelumnya, Cholil menganggap pertemuan itu terjadi karena Elon Musk yang banyak harta.
Menurut Sigit, pernyataan Ketua MUI Cholil Nafis wajar terjadi, terutama ketika bermedia sosial.
"Setiap orang berhak menilai pertemuan presiden dengan Elon Musk," ucap Sigit dilansir dari GenPI.co, Selasa (17/5).
Sigit menjelaskan di balik sindiran dan kritik, pertemuan Presiden Jokowi dan Elon Musk perlu diperhatikan.
Sebab, dia menilai pertemuan itu sangat penting terkait perkembangan industri otomotif ke depannya.
Artikel Terkait
Megawati Institute Akhirnya Diresmikan! Apa Misi Rahasia Think Tank PDIP Ini?
Pertemuan Rahasia di Solo: Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis Bertemu Jokowi, Ada Apa?
Megawati Tiba di Rakernas PDIP 2026: Didampingi Prananda Prabowo, Apa Isi Tema Satyam Eva Jayate?
Eggi Sudjana Usai Temui Jokowi: Minta Cekal Dicabut, Benarkah untuk Berobat?