Nilai Tukar Rupiah terhadap Dolar AS Hari Ini, 15 Juni 2022: Tumbang atau Menang?

- Rabu, 15 Juni 2022 | 11:50 WIB
Nilai Tukar Rupiah terhadap Dolar AS Hari Ini, 15 Juni 2022: Tumbang atau Menang?

Pergerakan rupiah hari ini masih dibayangi oleh sentimen global. Kekhawatiran pelaku pasar kian meningkat seiring dengan laju inflasi AS yang mencapai 8,6% pada Mei 2022, tertinggi sejak tahun 1981. Kondisi tersebut juga meningkatkan ekspektasi pasar bahwa The Fed akan makin agresif menaikkan suku bunga acuan untuk memerangi inflasi.

Baca Juga: Harga Emas Antam Anjlok Terus, Dipatok Mulai dari Rp500 Ribuan!

Hingga saat ini, rupiah mencatatkan apresiasi 0,19% ke level Rp14.701 per dolar AS. Meski begitu, rupiah masih melemah atas dolar Australia (-0,36%), poundsterling (-0,09%), dan euro (-0,08%). 

Halaman:

Komentar

Terpopuler