Kapolri Jendral Listyo Sigit Prabowo mengatakan aksi kekejaman KST Papua mengalami penurunan di bandingkan dengan tahun 2022, namun polri terus mengerahkan kemampuan aparat keamanan di setiap wilayah Papua.
Aparat keamanan memiliki fokus utama pada pemberantasan KST untuk memastikan kedaulatan dan keamanan nasional.
Pendekatan ini mencakup kolaborasi antara aparat keamanan dan masyarakat lokal. Langkah-langkah taktis dan strategis diimplementasikan guna menangani ancaman ini dengan efektif.
Polri kembali memperpanjang masa kerja Satgas Damai Cartenz.
Kombes Pol Erdi Adrimurlan Chaniago mengatakan Operasi Damai Cartenz akan diperpanjang terhitung mulai dari 1 Januari hingga 31 Desember 2024
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: manggarainews.com
Artikel Terkait
OTT KPK Gagalkan Gubernur Riau Kabur, Ini Identitas dan Modus yang Bikin Heboh
BREAKING: KPK Umumkan Nasib Gubernur Riau Abdul Wahid Pagi Ini! Ini Fakta OTT dan Uang Sitaan Rp1 Miliar+
Ustadz Abdul Somad Beri Dukungan Usai Gubernur Riau Abdul Wahid Kena OTT KPK, Ini Pesan Hadistnya
OTT KPK! Harta Fantastis Gubernur Riau Abdul Wahid Tembus Rp4,8 Miliar, Ini Rinciannya