Fajer memberikan rincian alokasi dana untuk beberapa proyek tersebut.
Baca Juga:
Libra, Terang Benderang! Kemesraan dan Keputusan Bersama dalam Ramalan Cinta 5 Januari 2024
Pembangunan gedung Polsek Alam Barajo dianggarkan sebesar Rp3,2 miliar, sedangkan untuk kantor Koramil yang berlokasi berdampingan dengan Polsek, dana sekitar Rp2,9 miliar disiapkan.
Selain proyek gedung pemerintahan, terdapat juga rencana pembangunan gedung untuk enam kelurahan baru hasil pemekaran di Kota Jambi.
Masing-masing kantor lurah dianggarkan sekitar Rp2 miliar dengan desain dua lantai untuk memberikan kapasitas yang memadai.
Selain proyek gedung pemerintah, alokasi dana juga akan dialokasikan untuk pengembangan area pedestrian di dua lokasi strategis, yaitu Jalan Sri Soedewi dan Jalan A Rahman, dengan total anggaran mencapai Rp13 miliar dan Rp14 miliar.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jambione.com
Artikel Terkait
Geger, Iptu Rudiana Akui Vina Cirebon dan Eky Tewas Kecelakaan?
Pelaku Penyerangan Rombongan Kiai NU yang Bikin Banser Babak Belur Diburu Polisi
Ojol yang Ngaku Dijebak Polisi untuk Antar Sabu Mendadak Klarifikasi dan Minta Maaf
Polisi Tangkap Mantan Audrey Davis, Pemeran Pria di Kasus Video Syur, Sakit Hati Diputusin