Dilarang Rektor Unila, Diskusi Politik Bersama Rocky Gerung Terancam Batal

- Rabu, 13 September 2023 | 23:00 WIB
Dilarang Rektor Unila, Diskusi Politik Bersama Rocky Gerung Terancam Batal



POLHUKAM.ID -Diskusi publik yang menghadirkan pengamat politik Rocky Gerung bersama sejumlah pembicara lain di Auditorium Gedung G Pascasarjana FEB Universitas Lampung (Unila) terancam batal.


Sedianya, diskusi mengusung tema "Menatap Indonesia Maju: Tantangan Masa Depan Global dan Middle-Income Trap" akan dilangsungkan Kabinet Metalaxi BEM FEB Unila pada Kamis (14/9) sekitar pukul 13.00 WIB.






Namun demikian, diskusi tersebut terancam batal karena mendapat larangan dari Rektor Unila, Prof Lusmeilia Afriani dan Dekan FEB Unila, Prof Nairobi.


Halaman:

Komentar

Terpopuler