"Karena nggak hanya untuk kalangan yang mampu, jadi bisa merata, jadi orang-orang UMKM, kalangan bawah juga bisa punya anak yang berpendidikan tinggi," sambungnya.
Kesan hampir serupa juga disampaikan oleh Sri Subekti (45), pedagang bakso asal Perumnas 1, Bekasi Barat. Menurutnya, program pemenuhan gizi anak dengan memberikan susu dan makan siang gratis akan meringankan beban ibu rumah tangga.
"Karena maaf ya, buat ekonomi ibu-ibu yang susah, kalau dikasih kan _alhamdulillah_ banget," kata Sri yang biasa menjual bakso di kedai dekat rumahnya bersama suaminya, Sugeng Rianto (52).
"Karena saya berasa sendiri ya, bagaimana harus ngasih susu anak, ngasih makanan bergizi, (progam Prabowo-Gibran) bagus," sambungnya.
Selain mendukung program Prabowo-Gibran, kesan lain disampaikan Sugeng saat bertemu Prabowo. Ia tak menyangka Prabowo adalah sosok yang gemar guyon.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: abchannel.id
Artikel Terkait
Meutya Hafid Didesak Mundur, Benarkah Strategi Pemberantasan Judi Online Gagal Total?
Tifatul Sembiring Bela Pandji: Jangan Cari-cari Delik Hukum, Generasi Tua Harus Pahami Kritik Milenial!
Dokter Tifa Bongkar Skandal SP3 Eggi-Damai: Abuse of Power atau Restorative Justice?
Menhan Lantik Noe Letto & Anak Hotman Paris Jadi Tenaga Ahli Pertahanan, Apa Tugasnya?