Build Tersakit Lesley yang Perlu Diketahui Player di Mobile Legends 2024

- Kamis, 11 Januari 2024 | 13:01 WIB
Build Tersakit Lesley yang Perlu Diketahui Player di Mobile Legends 2024

Item ini berguna untuk menambah Physical Attack sebesar 65%. Critical Damage sebesar 40%. Critical Chance sebesar 25%. Setiap Critical Hit menambahkan Physical Attack sebesar 5% selama dua detik.

Baca Juga: Kode Redeem Mobile Legends 10 Januari 2024, Buruan Klaim

  1. Endless Battle

Item ini menambah Physical Attack 65, Mana Regen 5, HP 250, Cooldown Reduction 10%, Movement Speed 5%, Physical Lifesteal 10%.

  1. Blade of Despair

Item ini menambah kekuatan Physical Attack tambahan sebesar 160 dan pergerakan cepat 5%. Saat lawan memiliki HP di bawah 50%, damage meningkat sebesar 25% selama dua detik.

  1. Rose Gold Meteor

Item ini berguna untuk menambah Physical Attack 60%, Magic Defense 30%, dan Lifesteal 10%.

  1. Wind of Nature (WoN)

Item terakhir ini berguna untuk menambah Physical Attack 30%, Attack Speed 20%, serta Lifesteal 10%.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jawapos.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler