Impor Sektor Industri Logam dan Mesin Terus Ditekan, Nilainya Capai Rp34 Triliun

- Selasa, 14 Juni 2022 | 16:10 WIB
Impor Sektor Industri Logam dan Mesin Terus Ditekan, Nilainya Capai Rp34 Triliun

“Kenaikan utilisasi produksi ini patut disambut gembira dan perlu terus dijaga sehingga target penumbuhan utilisasi pada tahun 2022 sebesar 85% dapat tercapai,” papar Arifin.

Baca Juga: Penjualan Naik, Charoen Bagi Dividen Rp108 per Saham

Pada triwulan I-2022, realisasi investasi sektor Ilmate mencapai Rp50,8 triliun, yang didominasi oleh investasi baru di sektor industri logam dengan total sebesar Rp 39,67 triliun.

"Hal ini sejalan dengan kebijakan pemerintah untuk mendorong peningkatan investasi pada industri smelter dan baja nasional sehingga dapat mensubstitusi produk impor,"pungkasnya.

Sumber: republika.co.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler