Hal tersebut ditanggapi Yusuf Dumdum melalui akun Twitter pribadi miliknya. Dalam cuitannya, Yusuf Dumdum mengungkapkan soal Said Didu yang ikut terlibat dalam peristiwa pengalihan kendali itu.
Baca Juga: Jujur Nyelekit Banget.. Roy Suryo Pakai Penyangga Leher Usia Diperiksa Polisi Kemarin, Eh Orang Ini Celetuk: Minggu Depan Pakai Keranda!
Yusuf Dumdum juga menyebutkan bahwa kasus tersebut terjadi di tahun 2006 yang dimana saat itu Said Didu masih menjabat di BUMN.
"Didu jd sekretaris BUMN sejak 2005. Kasusnya terjadi 2006," ucap Yusuf Dumdum melalui akun Twitter pribadi miliknya pada Sabtu (30/7).
Yusuf Dumdum mengatakan bahwa Said Didu yang kerap menyindir Menteri BUMN Erick Thohir dan Presiden Joko Widodo (Jokowi) dengan memakai alibi kasus belasan tahun lalu.
"Trs skrg dia teriak2 oligarki serang @jokowi @erickthohir pakai kasus yg sdh belasan th lalu. Ini sih sama aja nampar muka sendiri," ungkap Yusuf Dumdum.
Dalam cuitan dari Yusuf Dumdum, ia juga kerap mengunggah meme yang dianggapnya cocok untuk mengungkapkkan ekspresi masyarakat saat mengetahui bahwa Said Didu turut terlibat dalam pengalihan kendali itu.
"Meme ini cocok buat jawab sakit hati Didu yg tak kunjung sembuh setlah dpecat dr BUMN," imbuh Yusuf Dumdum.
Yusuf Dumdum menyoroti cuitan Said Didu juga menuliskan tanggapannya dalam akun Twitternya soal BUMN.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid