Diduga penyerangan Pondok Pasantren Tajul Alawiyyin oleh orang tidak dikenal itu terjadi pada Jumat, 12 Januari 2024 kemarin.
Baca Juga: Buntut Kasus Habib Bahar Smith Diduga Ditembak OTK, Polisi Periksa 16 Saksi Termasuk Dokter Forensik
Habib Bahar bin Smith terlihat menantang orang-orang yang mau main-main dengan pondok Pasantren miliknya.
"Tajun Alawiyyin ini, Allahuakbar," ujar Habib Bahar bin Smith.
Kuasa hukum dari Habib Bahar bin Smith, Ihwan Tuankotta mengatakan bahwa peristiwa itu terjadi di Pondok Pasantren Tajul Alawiyyin Bogor, Jawa Barat.
Namun setelah dijelaskan, ternyata tidak ada penyerangan oleh preman seperti yang beredar di media sosial.
Baca Juga: Begini Kondisi Bahar bin Smith usai Kasus Penembakan di Bogor
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayobandung.com
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid