"Kami memperingatkan Israel bahwa tidak akan ada batasan dan tidak akan ada aturan jika Israel melancarkan perang terhadap Lebanon," ujar Nasrallah.
Baca: Wakil Pemimpin Hamas Saleh Al Arouri Tewas Akibat Serangan Drone Israel di Lebanon
Nasrallah menambahkan bahwa tujuan Menteri Pertahanan Israel Yoav Gallant untuk mencapai kemenangan perang di Gaza tidak akan berhasil. "Israel tidak akan berhasil mencapai tujuan perangnya di Gaza."
***
Berita terkini lainnya dari tim redaksi kami dapat diakses lebih cepat melalui Google News
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: indonesia.jakartadaily.id
Artikel Terkait
Kode HTML Kosong? Ini Rahasia Menulis Artikel yang Tak Terbaca Mesin Pencari!
Stadion Langit NEOM: Fakta Mencengangkan di Balik Stadion Gantung 350 Meter untuk Piala Dunia 2034
46 Anak Gaza Tewas dalam 12 Jam: Ini Serangan Mematikan Israel Sejak Gencatan Senjata
45 Tewas dalam Serangan Terbaru Israel ke Gaza, Korban Didominasi Perempuan dan Anak-anak