POLHUKAM.ID - Jakarta International Stadium (JIS) dipilih sebagai lokasi pertandingan Piala Dunia U-17 2023. Beberapa bagian harus diperbaiki agar stadion warisan eks gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan ini layak digunakan untuk ajang sepak bola internasional.
Belum lama ini, para pejabat dari Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Ketua Umum PSSI Erick Thohir, hingga Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono meninjau JIS.
Beberapa hal yang harus dibenahi dari stadion ini, salah satunya akses keluar dan masuk penonton. Akses pintu di JIS diketahui hanya ada satu dan dinilai belum cukup untuk menampung ribuan penonton nantinya.
Pengamat sepak bola Ophan Lamara menyampaikan pengalamannya selama ini mengunjungi berbagai stadion megah di dunia. Menurutnya 10 tahun belakangan ini justru sengaja dibuat akses masuk stadion hanya ada satu pintu.
Artikel Terkait
Polisi Gerebek Pesta Gay di Surabaya, Ini Kronologi Lengkap yang Berawal dari Laporan Warga
Bocoran Dokumen hingga Pengacara! 4 Kesamaan Mengejutkan Proses Perceraian Andre Taulany dan Baim Wong
Sengkarut Utang Whoosh: Alasan Jokowi Tegaskan KCJB Bukan untuk Cari Untung
Satu Kembali, Sisanya Hilang: Daftar Lengkap Perhiasan yang Dicuri dari Louvre Paris