Kalau di Jakarta ada gunung sampah di Bantar Gebang, di Denmark ada gunung sampah namanya Copenhill.
Melalui akun ig @jerhemynemo menceritakan kunjungannya ke gunung sampah Copenhill.
Gunung sampah Copenhill ini keren karena bisa mengubah sampah menjadi listrik.
Copenhill ini merupakan tempat pembakaran gunung sampah.
Dibilang gunung sampah keren karena bagian atap gedungnya bisa dipakai untuk olah raga ski.
Copenhill juga bisa buat nongkrong, olahraga sekaligus wisata.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: surabaya.jatimnetwork.com
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur