MalangNetwork.com - Pasangan calon presiden dan wakil presiden Anies Baswedan dengan Muhaimin Iskandar, menargetkan bisa menang kembali di Jawa Timur.
Hal ini membuat pasangan AMIN optimis bisa menang di Jawa Timur dalam Pilpres 2024 mendatang.
Berdasarkan data dari KPU Jawa Timur total Pemilu 2019 total perolehan suara PKB mencapai 4.209.000 suara atau 19,409 persen dari total suara 21.684.724 suara yang sah.
Dengan hasil perolehan 2019 tersebut, Cak Imin optimis PKB dan AMIN bisa menjadi pemenang pemilu khususnya di Jawa Timur.
"Ya minimal kita bis menjadi pemenang pemilu atau minimal sama dengan pemilu sebelumnya," ujarnya usai acara Slepet Imin di Jember, Sabtu 3 Februari 2024.
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur