Novel mengatakan dirinya tak ingin terburu-buru blusukan dan menjalin komunikasi dengan partai politik.
"Saya masih menunggu keputusan ijtimak ulama dahulu," ujar Novel kepada GenPI.co, Senin (16/5).
Novel mengatakan dirinya memang berniat maju sebagai Cawapres Pemilu 2022.
Akan tetapi, menurutnya, ada beberapa hal yang tak boleh dilanggar, termasuk jangan mendahului ijtimak ulama.
Dia mengatakan kalau ijtimak ulama tidak merekomendasikan dirinya, blusukan ke parpol pun akan sia-sia.
Novel menegaskan semua aktivitas politik 212 harus menunggu keputusan ijtimak ulama.
"Adapun capresnya nanti juga menunggu ijtimak ulama," tuturnya.
Artikel Terkait
SP3 Ijazah Jokowi Akhirnya Keluar: Ini Alasan Polisi Hentikan Kasus Eggi Sudjana & Damai Hari Lubis
Mengapa Polemik Ijazah Jokowi Tak Kunjung Usai? Ini Alasan Tersembunyi yang Bikin Heboh
Materai Ijazah Jokowi Rp100 vs Rp500: Benarkah Jadi Tanda Keabsahan Diragukan?
Polemik Ijazah Jokowi: Analis Ungkap Dampak Politik Tersembunyi yang Bisa Menguntungkan Keluarga