Ganjar-Puan Diusung Berpasangan di Pilpres 2024, Pengamat Sebut Ada yang Aneh

- Kamis, 30 Juni 2022 | 13:30 WIB
Ganjar-Puan Diusung Berpasangan di Pilpres 2024, Pengamat Sebut Ada yang Aneh

"Meski elektabilitas Puan amburadul, dia tetap dimajukan intinya," sebutnya.

Baca Juga: Mohon Maaf Puan Maharani, Peluang Ganjar Menang di Pilpres 2024 Jauh Lebih Besar

Menurut akademisi dari Universitas Islam Negeri (UIN) Jakarta itu pasangan Ganjar-Puan bisa saja terjadi.

"Namun, jadi ganjil karena satu partai," tegasnya. 

Zaki menambahkan, untuk bisa menang perlu meraih ceruk pemilih yang luas, yakni melalui koalisi politik.

Sumber: genpi.co

Halaman:

Komentar

Terpopuler