Kasus Holywings Dongkrak Elektabilitas Anies Baswedan, Refly Harun: Bagi yang Moderat Tidak Istimewa

- Sabtu, 02 Juli 2022 | 00:30 WIB
Kasus Holywings Dongkrak Elektabilitas Anies Baswedan, Refly Harun: Bagi yang Moderat Tidak Istimewa

Baca Juga: Anies Baswedan Dianggap Antitesis Seorang Jokowi, Refly Harun Blak-blakan: Bisa Menang Kalau…

"Namun, ada pasar-pasar di tengah yang sedang diperebutkan dan mereka tengah memperluas basis dukungan," tuturnya.

Menurut Refly, dukungan dari para swing voters akan menentukan kemenangan salah satu tokoh politik itu. Oleh karena itu, keduanya harus bisa sama-sama saling memperkuat basis dukungan.

"Hasilnya tentu nantinya akan tipis, seperti yang kerap diungkapkan di beberapa survei yaitu masih di dalam margin of error," paparnya.

Sumber: genpi.co

Halaman:

Komentar

Terpopuler