POLHUKAM.ID - Sekjen PKS Habib Aboe Bakar Al-Habsyi menyatakan Koalisi Perubahan akan melanjutkan program Ibu Kota Nusantara (IKN) apabila memenangkan Pemilu 2024.
"IKN perkembangannya positif karena sudah keluar biaya besar, karena itu sudah jadi undang-undang, maka kita akan tindak lanjuti dengan baik, tetapi evaluasi nanti menyusul," kata Aboe.
Habib Aboe mengatakan koalisi mereka nantinya akan mengevaluasi berbagai program yang sudah berjalan.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara