POLHUKAM.ID -Setelah sempat diamankan polisi saat demo menolak hasil Pemilu di Gedung DPR/MPR, beberapa waktu lalu, aktivis Nicho Silalahi akhirnya dilepas. Terungkap dari statemennya di akun Medsos X miliknya.
Melalui akun @Nicho-Silalahi, dia menuliskan, "Teman-teman, saya sudah dilepaskan dari Polda Metro Jaya serta mendapatkan tanda tangan beberapa jahitan di kepala.
Tetap semangat berjuang demi tegaknya keadilan dan kesejahteraan untuk seluruh rakyat. Hasta La Victoria Siempre," tulisnya, dikutip redaksi, Jumat (22/3).
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara