Momen Lucu Ganjar Pranowo Dikerubuti Ibu-ibu Minta Foto Bersama

- Rabu, 15 Juni 2022 | 17:10 WIB
Momen Lucu Ganjar Pranowo Dikerubuti Ibu-ibu Minta Foto Bersama

Dalam video itu, Ganjar Pranowo tampak sedang melakukan olahraga lari. 

Ganjar Pranowo tampak tampil sederhana dengan memakai kaus warna biru, dipadukan dengan celana hitam, serta sepatu hitam.

Saat berlari, tak lama segerombolan ibu-ibu menghampiri Ganjar Pranowo untuk berfoto bersama. Ibu-ibu tersebut memakai seragam rok berwarna-warni.

"Maksudnya apa pakai seragam kek gini," ujar Ganjar Pranowo.

Halaman:

Komentar

Terpopuler