Usai Dikumpulkan di Istana, Relawan Jokowi Akan Gelar Musyawarah Rakyat, Hensat: Ini Adalah Usaha Membentuk Cikal Bakal...

- Senin, 01 Agustus 2022 | 16:10 WIB
Usai Dikumpulkan di Istana, Relawan Jokowi Akan Gelar Musyawarah Rakyat, Hensat: Ini Adalah Usaha Membentuk Cikal Bakal...

Belum lama ini Presiden Jokowi mengumpulkan para relawannya di Istana Bogor untuk menenutkan sikap menghadapi Pilpres 2024 mendatang.

Baca Juga: Jokowi 'Raih' Ketidakpuasan dari Parpol Pendukungnya, Pengamat: Kita Sambut Mereka Supaya Bergabung di...

Setelah pertemuan tersebut, para relawan disebut akan membuat musyawarah rakyat yang bertujuan untuk mecari calon pemimpin yang bisa ditawarkan ke partai politik.

Hendri Satrio menduga tujuan pengumpulan para relawan merupakan bentuk kritik Jokowi terhadap partai-partai politik.

Itu karena, partai politik dianggap belum mampu menemukan calon pemimpin pengganti Jokowi sehingga perlu dicarikan.

Halaman:

Komentar

Terpopuler