Selain NasDem-PKS-Demokrat, Dua Partai Pro Jokowi ini Bakal Usung Anies Baswedan di Pilpres 2024, Benarkah?

- Rabu, 10 Agustus 2022 | 19:40 WIB
Selain NasDem-PKS-Demokrat, Dua Partai Pro Jokowi ini Bakal Usung Anies Baswedan di Pilpres 2024, Benarkah?

"Viral!, Inilah Partai-Partai Koalisi Yang Akan Mengusung Capres Anies di 2024. Benarkah?" ungkapnya yang dikutip dari Twitter, Rabu (10/8).

Viral!, Inilah Partai-Partai Koalisi Yang Akan Mengusung Capres Anies di 2024. Benarkah? https://t.co/qwv7jgIMuc pic.twitter.com/E3KxlWgJZi

Namun, PAN serta PPP merupakan partai politik yang tergabung dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB) bersama dengan Partai Golongan Karya (Golkar).

KIB merupakan koalisi yang disebut-sebut sebagai perahu Presiden Joko Widodo di 2024, sehingga kemungkinan calon yang diusung pun berdasarkan arahan Jokowi.

Jika seperti ini, kemungkinan PAN dan PPP menjagokan Anies di 2024 sangat kecil, sedangkan untuk NasDem, Demokrat, dan PKS masih masuk akal.

Sumber: NewsWorthy

Halaman:

Komentar

Terpopuler