Hal tersebut ditanggapi Yusuf Dumdum melalui akun Twitter pribadi miliknya. Dalam cuitannya, Yusuf Dumdum menyebut bahwa warga Jakarta kerap ditimpa persoalan yang tak kunjung berakhir itu, yakni soal banjir.
Baca Juga: Anies Baswedan Janji Tak Akan Jegal Prabowo Jadi Capres, Eh Langsung Kena Sindiran Pedas: Sering Kemakan Omongan Sendiri Itulah Anies!
Yusuf Dumdum juga menegaskan bahwa Anies Baswedan justru asyik mendengar lantunan piano di Jepang saat bertemu dengan Menteri Luar Negeri (Menlu) Jepang Yoshimasa Hayashi.
"Warga DKI Jakarta masih terus kebanjiran, macet-macetan, kesulitan dapat air bersih, kesulitan punya jamban, dll. Sementara Gubernur 212 asyik jalan-jalan ke luar negeri sambil menikmati alunan musik," ucap Yusuf Dumdum melalui akun Twitter pribadi miliknya, dikutip Rabu (17/8).
Kemudian, Yusuf Dumdum juga menyinggung masa jabatan Anies Baswedan yang bakal berakhir di Oktober mendatang.
"Nikmati saja masa jabatanmu yg tinggal sebentar," imbuh Yusuf Dumdum.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid