Ketua Umum Nasdem Surya Paloh menyampaikan pengumuman Anies Baswedan sebagai capres 2024 secara langsung di Nasdem Tower, Jakarta Pusat, Senin (3/10/2022).
Baca Juga: Meskipun Dicalonkan Nasdem, Denny Siregar Yakin Anies Baswedan Tidak Akan Nyapres, Begini Alasannya!
Selain itu, Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto juga telah mengumumkan kesediannya untuk maju sebagai capres dalam Pilpres 2024.
Pengumuman ini disampaikan Prabowo Subianto dalam Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) di hadapan ribuan kadernya, bertempat di Sentul Convention Center, Jumat (12/8/2022).
Chusnul Chotimah menilai bahwa deklarasi Nasdem dan Gerindra akan menguntungkan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo dalam pemilihan presiden.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid