4 Orang Tewas dalam Kecelakaan Pesawat Kargo Militer Rusia

- Jumat, 24 Juni 2022 | 23:10 WIB
4 Orang Tewas dalam Kecelakaan Pesawat Kargo Militer Rusia

Menurut Kementerian Situasi Darurat Rusia, tak ada kerusakan infrastruktur akibat kecelakaan itu.

Sebagian besar pesawat Ilyushin-76 berusia setidaknya 30 tahun. Pernah terkenal karena kecelakaan, maskapai besar Rusia telah beralih dari pesawat Soviet yang sudah tua ke pesawat yang lebih modern.

Meski begitu, pemeliharaan yang buruk dan standar keselamatan yang lemah tetap ada. Negara ini pun rutin mengalami bencana udara sipil maupun militer.

Sumber: akurat.co

Halaman:

Komentar

Terpopuler