Akibat Perang di Palestina: Krisis Ekonomi Israel Semakin Dalam, PHK Massal Ancam Bandara Ben Gurion

- Selasa, 19 Desember 2023 | 10:01 WIB
Akibat Perang di Palestina: Krisis Ekonomi Israel Semakin Dalam, PHK Massal Ancam Bandara  Ben Gurion

Baca Juga: Inilah 9 Kebiasaan Buruk yang Bikin Kamu Tidak Bisa Jadi Kaya dan Gagal Sukses, Gengsi Terlalu Tinggi, Tak Bisa Menunda Keinginan

Mayoritas perusahaan internasional telah menangguhkan penerbangan ke dan dari bandara Israel.

“Kami berharap cakupan aktivitas di Israel akan terus diperluas dan kami dapat membuat pekerja kembali bekerja sesegera mungkin,” kata Otoritas Bandara Israel dalam sebuah pernyataan.

Ynet melaporkan otoritas bandara berharap perang tidak akan mempengaruhi fungsi bandara, namun harapan tersebut tidak sesuai dengan kenyataan.

Baca Juga: Menjelang Pemilu 2024, MUI Ingatkan Kewajiban Umat Pilih Pemimpin yang Ideal dan Bertanggungjawab

Ditambahkan Ynet, sumber industri mengatakan bahwa keputusan untuk memberikan cuti tidak dibayar kepada pekerja hanya diambil dalam beberapa hari terakhir,

Setelah melihat ekspektasi bahwa Bandara Ben Gurion juga tidak akan kembali beroperasi normal pada bulan Januari.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: hallo.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler