Apakah ini Terlalu Creepy? Korean Air Luncurkan Video Keselamatan dalam Penerbangan Baru yang Tampilkan Manusia AI Virtual

- Jumat, 05 Januari 2024 | 08:31 WIB
Apakah ini Terlalu Creepy? Korean Air Luncurkan Video Keselamatan dalam Penerbangan Baru yang Tampilkan Manusia AI Virtual

 

polhukam.id - Perkembangan teknologi di dunia memang sangat pesat.

Perkembangan ini memberikan dampak positif bagi keberlangsungan hidup manusia.

Namun, perkembangan yang terlalu berlebihan, hingga dikhawatirkan dapat mengganti seluruh kegiatan yang dilakukan manusia.

Baca Juga: Tercatat Separuh Warga Korea Selatan Hidup Sendirian pada Awal Tahun 2024!

Korea Selatan merupakan salah satu negara yang memiliki perkembangan teknologi terutama AI cukup unggul di dunia.

Namun, terkadang perkembangan atau penggunaan teknologi modernnya dinilai berlebihan hingga menimbulkan keresahan publik juga.

Halaman:

Komentar

Terpopuler