Deretan Pulau Berbahaya di Dunia, Ada yang Meluapkan Belerang Beracun hingga Dihuni Ribuan Buaya

- Selasa, 30 Januari 2024 | 20:30 WIB
Deretan Pulau Berbahaya di Dunia, Ada yang Meluapkan Belerang Beracun hingga Dihuni Ribuan Buaya

Diperkirakan suku yang hidup di pulau ini sudah hidup selama 6.000 tahun.

Suku di pulau ini bukan termasuk suku yang ramah karena mereka akan menyerang orang asing yang mereka lihat.

Baca Juga: Mengenal Thailand: Negeri Gajah Putih yang Tak Pernah Dijajah dan Termasuk Negara Agraris

2.  Pulau Ramree

Pulau Ramree (Tangkapan Layar YouTube @X SCIENCE)

Pulau ini dihuni oleh ribuan buaya air asin.

Beberapa reptil mematikan ini dapat memiliki berat sebesar 2.000 ton.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: aboutmalang.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler