polhukam.id - Badan PBB untuk Pengungsi Palestina (UNRWA) diberitakan akan menghentikan kegiatan operasionalnya apabila para donor tidak melanjutkan dukungan keuangan, demikian disampaikan oleh Komisaris Jenderal Philippe Lazzarini pada hari Kamis.
Informasi ini disampaikan melalui Kementerian Luar Negeri Rusia, yang mengatakan bahwa Lazzarini menyampaikan kekhawatirannya melalui percakapan telepon dengan Wakil Menteri Luar Negeri Rusia, Sergey Vershinin.
"Komisaris Jenderal UNRWA Philippe Lazzarini menginformasikan mengenai tindakan segera yang harus diambil untuk menyelidiki dan mengklarifikasi seluruh kejadian tersebut, memastikan jika kecurigaan terbukti, semua yang bertanggung jawab akan dihukum," terang kementerian itu.
Artikel Terkait
Kode HTML Kosong? Ini Rahasia Menulis Artikel yang Tak Terbaca Mesin Pencari!
Stadion Langit NEOM: Fakta Mencengangkan di Balik Stadion Gantung 350 Meter untuk Piala Dunia 2034
46 Anak Gaza Tewas dalam 12 Jam: Ini Serangan Mematikan Israel Sejak Gencatan Senjata
45 Tewas dalam Serangan Terbaru Israel ke Gaza, Korban Didominasi Perempuan dan Anak-anak