Karena tingkat kedaruratan Covid-19 yang masih biasa, eks menteri pendidikan dan kebudayaan itu mengungkapkan belum akan melakukan pengetatan karena tidak adanya lonjakan pasien yang harus dirawat.
"Yang harus dilakukan adalah memantau, mengurangi, atau memastikan bahwa semua prokes ditaati. Kemudian harapannya nanti bisa menjaga kasus-kasus berat tidak muncul," tambahnya.
Adapun jumlah kasus Covid-19 di DKI memang meningkat beberapa waktu belakangan. Pada Selasa (21/6), kasus Covid-19 di Ibu Kota bertambah 953 orang. Lalu pada Rabu (22/6), kasus Covid positif di DKI Jakarta bertambah 1.226 orang. Positivity rate selama sepekan terakhir juga mencapi 9,6 persen.
Sumber: jpnn.com
Artikel Terkait
Geger, Iptu Rudiana Akui Vina Cirebon dan Eky Tewas Kecelakaan?
Pelaku Penyerangan Rombongan Kiai NU yang Bikin Banser Babak Belur Diburu Polisi
Ojol yang Ngaku Dijebak Polisi untuk Antar Sabu Mendadak Klarifikasi dan Minta Maaf
Polisi Tangkap Mantan Audrey Davis, Pemeran Pria di Kasus Video Syur, Sakit Hati Diputusin