"Menurut kami (usulan) ini harus diterima, kebangetan kalau enggak diterima, durhaka sama sejarah Jakarta dan Indonesia," katanya.
"Kenapa MH Thamrin? Karena dia bukan hanya pahlawan nasional, beliau putra Betawi dan dia juga pahlawan sepak bola," dia menambahkan.
Ia juga menyebut banyak pahlawan sebenarnya yang juga sangat menyukai sepak bola. Namun, sosok yang memiliki visi dalam mengembangkannya adalah MH Thamrin.
"Di antara para pahlawan dan tokoh bangsa enggak ada yang punya visi persepakbolaan sekaligus gila bola, hanya MH Thamrin saja," ucapnya.
"Berkat MH Thamrin, Jakarta jadi ibu kota sepak bola kebanggaan Indonesia. Makanya kebangetan kalau (usulan) enggak diterima," tambahnya memungkasi.
Sumber: suara.com
                        
                                
                                            
                                            
                                            
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
                                                
Artikel Terkait
Geger, Iptu Rudiana Akui Vina Cirebon dan Eky Tewas Kecelakaan?
Pelaku Penyerangan Rombongan Kiai NU yang Bikin Banser Babak Belur Diburu Polisi
Ojol yang Ngaku Dijebak Polisi untuk Antar Sabu Mendadak Klarifikasi dan Minta Maaf
Polisi Tangkap Mantan Audrey Davis, Pemeran Pria di Kasus Video Syur, Sakit Hati Diputusin