DEPOK, polhukam.id-Empat remaja yang membawa senjata tajam (sajam) nampak bergerombol di Jalan Boulevard Grand Depok City (GDC), Tirtajaya, Sukmajaya, Kota Depok. Dari gelagatnya mereka diduga hendak melakukan aksi tawuran.
Sejumlah warga langsung turun tangan mengamankan mereka dan menyita sajam dari tangannya. Kemudian para remaja dan berang bukti diserahkan ke kantor Polsek Sukmajaya.
Hal itu disampaikan Kapolsek Sukmajaya, Kompol Margiyono saat dikonfirmasi wartawan, Sabtu 20 Januari 2024.
Baca Juga: Tawuran Antar Kelompok Remaja Terjadi di Gambir Jakarta Pusat Saat Dini Hari
"Ada empat anak (yang diamankan) dengan barang bukti sajam," ujar Kompol Margiyono.
Lebih lanjut Margiyono menjelaskan, jenis sajam yang berhasil diamankan dari tangan empat remaja berupa gobang celurit. Barang bukti tersebut juga dibawa ke Polsek Sukmajaya.
Artikel Terkait
Geger, Iptu Rudiana Akui Vina Cirebon dan Eky Tewas Kecelakaan?
Pelaku Penyerangan Rombongan Kiai NU yang Bikin Banser Babak Belur Diburu Polisi
Ojol yang Ngaku Dijebak Polisi untuk Antar Sabu Mendadak Klarifikasi dan Minta Maaf
Polisi Tangkap Mantan Audrey Davis, Pemeran Pria di Kasus Video Syur, Sakit Hati Diputusin