polhukam.id - Pada Selasa malam, 30 Januari 2024, Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkartan) Kita Jambi menerima laporan sebuah ledakan dari pangkalan gas yang terletak di Jalan Matahari, Lingkungan Remaja RT.07, Kelurahan Selamat, Kecamatan Danau Sipin.
"Laporan diterima pada pukul 21.52 WIB melalui Layanan WhatsApp Damkar (0811-7113-113)," kata Kadis Damkartan Kota Jambi, Mustari Affandi.
Pihak Damkartan tiba di lokasi dalam waktu singkat, hanya 3 menit setelah laporan diterima.
Baca Juga:
Dari Spiritualitas hingga Bisnis: Petualangan Unik Zodiak dalam Horoskop Hari Ini
Baca Juga:
Mengurai Pelajaran: Bagaimana Leo, Libra, dan Aquarius Menjalani Akhir Bulan Januari
"Kejadian ini melibatkan pemilik tempat bernama Zulkarnain dan seorang korban bernama Aldi, berusia 20 tahun," jelasnya.
Artikel Terkait
Geger, Iptu Rudiana Akui Vina Cirebon dan Eky Tewas Kecelakaan?
Pelaku Penyerangan Rombongan Kiai NU yang Bikin Banser Babak Belur Diburu Polisi
Ojol yang Ngaku Dijebak Polisi untuk Antar Sabu Mendadak Klarifikasi dan Minta Maaf
Polisi Tangkap Mantan Audrey Davis, Pemeran Pria di Kasus Video Syur, Sakit Hati Diputusin