Evaluasi Penanganan Mudik Lebaran 2022, Kemenhub Bakal Tambah Rest Area di Tol Jakarta-Cikampek

- Rabu, 18 Mei 2022 | 15:10 WIB
Evaluasi Penanganan Mudik Lebaran 2022, Kemenhub Bakal Tambah Rest Area di Tol Jakarta-Cikampek

“Jadi nanti kalau kita punya buffer zone yang cukup luas, barangkali nanti pada saat lebaran ini bisa menampung. Akan tetapi menurut saya tidak hanya di situ saja, bisa jadi nanti antara Semarang dengan terutama dari mulai Cikampek sampai Cirebon. Jadi sementara sudah ada di satu lokasi itu nanti kalau bisa tahun 2023 sudah bisa kelihatan lah gitu,” ucapnya. 

Kendati demikian, Kemenhub tidak hanya berencana mendirikan satu rest area tambahan tersebut tapi juga membuka kemungkinan di beberapa titik lainnya, seperti mulai dari Cikampek hingga Cirebon dan Semarang. 

Baca Juga: Desak Airlangga Hartarto Mundur dari Kabinet Jokowi, Rocky Gerung: Suasana Politik Panas!

"Sementara sudah ada di 1 lokasi itu dan Pak Menteri minta sih nanti kalau bisa tahun 2023 sudah bisa kelihatan lah," kata dia.

Sumber: populis.id

Halaman:

Komentar