Jakarta Level 1, Polda Metro Imbau Masyarakat Tak Lakukan Takbir Keliling

- Jumat, 08 Juli 2022 | 19:30 WIB
Jakarta Level 1, Polda Metro Imbau Masyarakat Tak Lakukan Takbir Keliling

Zulpan mengatakan, pihaknya juga akan melakukan penertiban apabila nanti didapati masyarakat yang melakukan kegiatan takbir keliling.

"Memberikan pengertian kepada masyarakat dan juga penertiban dimana setiap kegiatan yang melibatkan masyarakat ramai tentunya penerapannya adalah PPKM Level 1 sesuai dengan tahapan-tahapannya," kata Zulpan.

Sumber: republika.co.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler