Menurut Jerry, Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri akan tetap memilih anaknya, yakni Ketua DPR Puan Maharani. Di sisi lain, menurutnya, Presiden Jokowi terlihat akan memilih Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo
"Sinyal Jokowi mendukung Ganjar sudah terbaca dari bahasa verbal dan non-verbal," ujar Jerry, Rabu (25/5).
Jerry juga menilai undangan rapat PDIP yang tak dihadiri oleh Ganjar menjadi sinyal kuat.
"Saat undangan rapat, Ganjar justru memilih pergi ke Makassar. Hal tersebut jadi pertanda," tuturnya.
Artikel Terkait
Heryanto Ternyata Jual Perhiasan Korban! Motif Ganda Pembunuhan Pegawai Minimarket Karawang Terungkap
Heryanto Habisi Nyawa Dina Oktaviani, Lalu Jual Perhiasan Milik Korban
MUI Minta KPI Tindak Trans7, Geger Video Kiai Terima Amplop Dinilai Hina Pesantren
MUI Geram! Tayangan Kiai Terima Amplop di Trans7 Dituding Hina Tradisi, Desak KPI Beri Sanksi