Anies lantas membandingkan kualitas SDM di Jakarta dengan daerah lainnya. Salah satunya di wilayah Jawa Tengah atau daerah yang pernah dipimpin bakal capres Ganjar Pranowo saat menjabat sebagai gubernur dua periode, di mana 65 persen angkatan kerjanya berpendidikan SD-SMP.
"Di Jambi 50an persen. Kalimantan 60an persen. Maluku Utara separo-separo," sambung capres yang diusung Partai Nasdem, Partai Keadilan Sejahtera dan Partai Kebangkitan Bangsa itu.
Ditekankan, jika hal ini tidak menjadi perhatian maka ketidaksetaraan dalam distribusi SDM antara Jakarta dan daerah bisa memunculkan berbagai masalah sosial dan ekonomi.
Sumber: rmol.
Artikel Terkait
Polisi Gerebek Pesta Gay di Surabaya, Ini Kronologi Lengkap yang Berawal dari Laporan Warga
Bocoran Dokumen hingga Pengacara! 4 Kesamaan Mengejutkan Proses Perceraian Andre Taulany dan Baim Wong
Sengkarut Utang Whoosh: Alasan Jokowi Tegaskan KCJB Bukan untuk Cari Untung
Satu Kembali, Sisanya Hilang: Daftar Lengkap Perhiasan yang Dicuri dari Louvre Paris