POLHUKAM.ID - Sebuah berita bermuatan opini berjudul “Akhirnya LaNyalla Dukung Anies” mendapat tanggapan serius dari Ketua DPD RI AA LaNyalla Mahmud Mattalitti. Menurutnya, berita itu bermuatan opini redaksi dan tidak utuh.
Dia menjelaskan bahwa berita tersebut muncul usai dirinya menjawab pertanyaan dari penulis lewat WhatsApp. Mulanya penulis bertanya tentang alasan LaNyalla membagikan berita Calon Presiden Nomor Urut 1, Anies Baswedan.
Oleh LaNyalla, pertanyaan itu dijawab singkat dengan kalimat, “wajib hukumnya.” Jawaban itu lalu dijadikan tulisan yang bobot opini penulisnya dinilai LaNyalla lebih mendominasi. Tidak hanya itu, jawaban tersebut juga dijustifikasi sebagai dukungan terhadap satu paslon.
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur