Jalani Sidang Kasus "Tempat Jin Buang Anak", Begini Kekecewaan Edy Mulyadi

- Selasa, 07 Juni 2022 | 08:30 WIB
Jalani Sidang Kasus

Meski kecewa, dirinya memahami keputusan tersebut. Menurut dia, hakim tentu punya pertimbangan yang bermacam-macam sebelum memutuskan suatu hal.

Baca Juga: Edy Mulyadi Didakwa Timbulkan Keonaran di Kasus 'Jin Buang Anak'

"Ada sisi hikmah dan positifnya. Kami akan pembuktian," ucap Edy di PN Jakpus, Senin (6/6/2022).

Edy juga mengaku masih optimistis dirinya tidak bersalah. Dia ingin membuktikan ucapannya bukan ujaran kebencian. Menurut dia, ucapannya itu mengarah ke proyek ibu kota nasional (IKN) yang terkesan ugal-ugalan.

Halaman:

Komentar

Terpopuler