Ada Bendera Mirip HTI di Deklarasi Dukung Anies Capres, FPI Ngegas: Nggak Masalah, Itu Pengagungan Nama Allah

- Kamis, 09 Juni 2022 | 18:00 WIB
Ada Bendera Mirip HTI di Deklarasi Dukung Anies Capres, FPI Ngegas: Nggak Masalah, Itu Pengagungan Nama Allah

"Yang jadi masalah adalah yang mempermasalahkan bendera itu, itulah yang bermasalah, termasuk media dan kita yang permasalahkan," katanya.

Mantan kuasa hukum dari Habib Rizieq Shihab ini berharap agar hal serupa tidak kembali terulang. Ormas-ormas Islam yang tumbuh di Tanah Air juga diharapkan tidak selalu dipandang sebelah mata.

Sebagaimana diketahui, bendera tauhid ini menjadi polemik dan bahan pembicaraan hangat oleh khalayak pasca dipasang di panggung acara deklarasi Anies sebagai capres.

Acara tersebut digelar oleh sekelompok massa yang menamakan diri Majelis Sang Presiden menggelar acara bertajuk "Mendeklarasikan Anies Baswedan Sebagai Presiden RI 2024-2029", di Hotel Bidakara, Jakarta Selatan, Rabu (8/6/2022).

Sumber: populis.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler