Survei Charta Politika: Elektabilitas Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto Tipis

- Kamis, 07 Juli 2022 | 00:00 WIB
Survei Charta Politika: Elektabilitas Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto Tipis

Hasilnya, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi jawara di Lampung dan Sumatera Utara. Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadi jawara di Lampung dan Sumatera Utara.

Baca Juga: Survei Terbaru, Siapa Sangka Duet Ganjar Pranowo-Ridwan Kamil Kalahkan Pasangan Prabowo-Anies

Di wilayah Lampung, elektabilitas Ganjar sebesar 32,3 persen. Sedangkan di bawahnya ada Prabowo Subianto 31,6 persen, dan Anies Baswedan 14,6 persen.

"Pada simulasi 10 nama, Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto bersaing ketat sebagai pilihan pertama dan kedua teratas," kata Yunarto, Rabu (6/7/2022). 

Di Sumatera Utara, elektabilitas Ganjar sebesar 24,6 persen. Sedangkan di posisi kedua ada Anies dengan 23,8 persen, dan Prabowo dengan 23,4 persen.

Adapun jawara di Sumatera Selatan adalah Prabowo dengan 41,9 persen. Kemudian diikuti oleh Anies dengan 19,4 persen, dan Ganjar dengan 16,1 persen.

Halaman:

Komentar

Terpopuler