POLHUKAM.ID - Bakal calon presiden (Bacapres) PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo, memiliki tingkat independensi sangat rendah dibanding dua pesaingnya, Prabowo Subianto dan Anies Baswedan.
Direktur Eksekutif Indonesia Political Opinion (IPO), Dedi Kurnia Syah, menjelaskan, hasil survei terbarunya menyebutkan, Ganjar mendapat respon sangat rendah pada poin independensi.
"(Tingkat independensi Ganjar) hanya 1,7 persen, jauh di bawah Prabowo dan Anies," jelas Dedi, saat rilis hasil survei, di Hotel Tamarin, Jakarta Pusat, Jumat (16/6).
Dia juga menjelaskan, Ganjar tak hanya rendah di poin independensi tapi juga pada poin penegakan hukum (11,2 persen), pemberantasan korupsi (16,1 persen), pemberantasan kolusi dan nepotisme (11, 4persen), dan hubungan internasional (13, 6 persen).
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara