Pandangan Fadli Zon, Prabowo menjadi salah satu menteri terbaik di kabinet pemerintahan Presiden Jokowi.
“Hampir di semua part kita lihat bahwa Prabowo itu termasuk menteri yang paling berhasil ya di dalam kabinet Pak Jokowi ini,” tuturnya.
Selain kinerja, kata Fadli Zon, hubungan Prabowo dan Jokowi secara pribadi juga sangat dekat dan harmonis.
“Hubungan pribadi (Prabowo-Jokowi) relatif sangat baik dan juga kerja sama yang sangat baik di dalam kabinet,” demikian Fadli Zon.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Mens Rea Pandji: Analisis Lengkap Kontroversi, Gibran, dan Tudingan Antek Asing yang Mengguncang
PDIP 2029: Strategi Penyeimbang Rahasia & Peluang Duet Ulang Megawati-Prabowo?
Jokowi Masih Disalahkan? Kritik Pedas Ini Ungkap Alasan Nama Mantan Presiden Selalu Muncul di Setiap Masalah Bangsa
Eggi Sudjana Temui Jokowi di Solo: Benarkah Ada Permintaan Maaf? Ini Faktanya!