Terkait keputusan siapa yang bakal jadi Cawapres, sambung dia, pembahasannya diserahkan kepada Prabowo Subianto dan Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin.
“Mana Cawapres yang paling baik akan diputuskan scara bersama oleh Pak Prabowo dan Gus Muhaimin,” katanya.
Lebih lanjut Wakil Ketua Komisi III DPR RI yang baru dilantik itu juga menyebutkan, pengumuman nama bakal Cawapres untuk Prabowo akan disampaikan sebelum pendaftaran ke KPU RI.
“Insya Allah segera, sebelum Oktober,” pungkasnya.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara