Menurut dia, PPP yang menduduki peringkat terakhir dari 9 partai yang lolos parlemen pada Pemilu 2019 tentu tidak cukup memberikan efek bagi Capres PDIP, Ganjar Pranowo.
Ditambah dua partai lain yang belum masuk parlemen tapi sudah mendeklarasikan diri mendukung Ganjar, yakni Perindo dan Hanura, juga diyakini tidak mendongkrak potensi suara PDIP di Pemilu 2024.
"Sehingga kekuatan besar dari Golkar sebagai peringkat ketiga memang dibutuhkan," demikian Efriza menambahkan
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Mengapa Polemik Ijazah Jokowi Tak Kunjung Usai? Ini Alasan Tersembunyi yang Bikin Heboh
Materai Ijazah Jokowi Rp100 vs Rp500: Benarkah Jadi Tanda Keabsahan Diragukan?
Polemik Ijazah Jokowi: Analis Ungkap Dampak Politik Tersembunyi yang Bisa Menguntungkan Keluarga
Misteri Kunjungan Rahasia ke Jokowi: Aib Besar yang Akhirnya Bocor ke Publik