"Setelah keluar dari Demokrat, hubungan saya dengan Pak SBY sangat baik. Beliau terakhir ada di Museum dan Galeri Seni SBY ANI," ucap Roy Suryo kepada GenPI.co, Jumat (27/5/2022).
Roy Suryo menjelaskan hubungannya dengan SBY tetap terjalin dengan baik meski sudah tidak di bawah naungan Demokrat.
Menurut dia, keputusannya keluar dari Demokrat agar bisa lebih bebas sebagai pemerhati multimedia. Selain itu, Roy mengaku ingin bebas bersuara tanpa dikekang aturan partai.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara