Tribute Indonesia - Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPP PKS, Habib Aboe Bakar Al Habsyi, mengungkapkan bahwa Tim Tabulasi Suara memiliki peran yang penting dalam meraih kemenangan di Pemilu 2024.
Hal itu disampaikan Habib saat memberikan pembekalan sekaligus menutup kegiatan Konsolidasi Nasional Tim Tabulasi Suara PKS, Depok, Jawa Barat, Kamis 11 Januari 2024.
"Tabulasi ini sangat penting untuk kemenangan PKS,” ungkapnya seperti dikutip dari keterangan tertulis, Jakarta, Sabtu 13 Januari 2024.
Baca Juga: Tak Ada Iktikad Baik, Pemegang Saham Gugat RUPSLB PT Okinawa Sushi ke Pengadilan
Habib juga menjelaskan bahwa tabulasi itu meliputi Quick Count, Real Count dan juga Manual Count.
“Untuk Quick Count dan Real Count merupakan informasi awal data hasil pemilu,” ujarnya.
Habib mengatakan, tabulasi ini juga bisa membantu untuk membuat opini ke publik, tentunya dengan data yang valid.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara