Tottenham Hotspur akhirnya meresmikan transfer penyerang Richarlison. Kedatangan pemain asal Brasil itu untuk menambah daya gedor lini depan jelang musim kompetisi baru.
Kepastian itu diumumkan lewat media sosial klub.“Kami dengan senang hati mengumumkan penandatanganan Richarlison dari Everton,” seperti tertulis dalam laman websitenya.
Bahkan pemain berusia 25 tahun itu dikontrak untuk jangka Panjang yakni selama lima tahun. Kiprah dan pengalamannya bermain di Liga Inggris sudah tak perludiragukan.
Lahir di Nova Venecia, penyerang serba bisa ini memulai karir mudanya di Real Noroeste dan America Futebol Clube sebelum melakukan debut profesionalnya pada Juli 2015.
Artikel Terkait
Shin Tae-yong Dianggap Kunci Timnas, Netizen Serukan Erick Thohir Perpanjang Kontraknya
Gaji Fantastis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Berapa Kompensasi yang Didapat Usai Dipecat?
Patrick Kluivert Dipecat, Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia?
Menpora vs Ketum PSSI: Siapa yang Sebenarnya Bertanggung Jawab?